Wednesday, January 16, 2013

Banjir Jakarta

Jakarta awalnya adalah kota pelabuhan pada jaman belanda, sejarah awalnya kota jakarta sudah dipersiapkan oleh pemerintahan Hindia Belanda untuk menghadapi banjir luapan sungai Ciliwung - Cisadane yang dapat mengganggu roda perekonomian pada jaman pemerintahan belanda di batavia kala itu. untuk itulah dibuat berbagai proyek semacam pintu air manggarai, pintu air sembilan di tanggerang dan pintu-pintu air lainnya yang difungsikan untuk mengatur aliran air yang lewat di jakarta.

Ironisnya, selepas dari penjajahan belanda di indonesia. banyak bangunan pengendali banjir yang dibuat dijakarta terkesan di abaikan perawatannya. hanya karena produk buatan penjajah sehingga warga pribumi enggan untuk melestarikan bangunan pengendali banjir tersebut.

berbagai macam proyek baru dibuat untuk mengantisipasi banjir yang mengalami siklus tanpa ujung. mulai dari siklus 5 tahunan sampai siklus 100 tahunan.

berbagai rezim sudah berkuasa di kota metropolitan jakarta

milyaran dana dikeluarkan dengan penggelembungan yang tidak terkendali.

menyelesaikan masalah dengan menghasilkan masalah baru.

No comments: